Assalamu'alaikum Wr. Wb.
A. Pendahuluan
Selamat datang di blog saya. Dalam artikel kali ini, saya akan membahas tentang cara konfigurasi dasar mikrotik. Untuk lebih jelasnya simak artikel saya kali ini.
B. Latar Belakang
Sebagai pemula untuk konfigurasi mikrotik, kita dapat mencobanya dengan konfigurasi dasar mikrotik.
C. Manfaat Dan Tujuan
Agar kita dapat mengkonfigurasi dasar mikrotik.
D. Pembahasan
1. Edit conection sesuaikan dengan default yang ada di mikrotik.
2. clik MAC Addres lalu Conect kan...
3. pilih system => Identity kasih nama pada mikrotiknya
4. pilih Interface, kasih nama pada semua Ether nya
5. kasih IP di setiap Ether nya di IP => adress
6. clik IP => DNS isi seperti yang di bawah ini...
7. clik IP => DHCP client => add => ok
8. pilih IP => Firewall => NAT => General sesuaikan dengn gambar di bawah ini:
NAT => Action kolom yang ber risi action ,ganti dengan masquirade
9. clik IP => DHCP Server => DHCP setup
Klik next terus
E. Kesimpulan
Setelah mikrotik berhasil di konfigurasi maka mikrotik bisa digunakan sesuai kebutuhan.
F. Penutup
Semoga bermanfaat dan terimakasih telah berkunjung di blog saya.
Wassalamu'alaikum Wr. Wb.
0 Comments